Summer Cap adalah topi berbobot ringan dan berventilasi yang dapat digunakan untuk kegiatan luar ruang. Terbuat dari bahan yang cepat kering, topi ini memiliki ventilasi berpola jaring untuk keluar masuknya udara. Terdapat pengaturan di bagian belakang untuk menyesuaikan dengan lingkar kepala. Sangat cocok untuk melengkapi fashion dan passion mu sebagai penggiat alam.
Fitur Lainnya :
1. Terdapat kain jaring pada bagian atas topi dan pada bagian masker topi yang akan membuat sirkulasi udara dan pernafasan lancar. Sehingga kelembapan udara dan pernafasan tetap terjaga.
2. Detail reflektif untuk membantu Anda mudah terlihat dalam keadaan minim cahaya.
Berat : 69 Gram⠀